Obat Sakit Gigi Paling Ampuh

Cara Mengobati Sakit Gigi

Banyak sekali obat sakit gigi alami yang bisa anda pakai untuk mengatasi sakit gigi yang anda derita. Diantaranya yakni seperti merica, bawang putih, bawang merah, garam, dan masih banyak lagi. Sakit gigi memang sangat menyakitnya, ada beberapa faktor penyebabnya. Salah satu penyebab sakit gigi yakni karena gusi bengkak. Nah untuk itu anda perlu cara mengobati sakit gigi secara alami dan cepat.

Berikut ini beberapa obat alami yang bisa anda coba.
1. Dengan Merica
Merica ini bisa anda buat menjadi pasta yang bisa jadi obat sakit gigi alami. Caranya yakni campurkan merica dan garam dalam jumlah yang sama. Dan untuk membuat pasnya campurkan beberapa tetes air dan aduk hingga rata. Setelah jadi, oleskan pasta alami tersebut pada gigi yang sakit dan diamkan beberapa menit saja. Anda bisa menggunakan cara ini setiap harinya.

2. Dengan Daun Jambu Biji
Untuk menggunakan daun biji caranya yakni godok 4-5 lembar daun biji dengan 1 gelas air dan tambahkan garam. Gunakan air rebusan tersebut untuk berkumur.

3. Dengan Bawang Merah
Bawang mempunyai sifat antimikroba dan atiseptik, bahan alami ini dapat mengontrol sakit gigi anda. Cara menggunakanya pun sangat gampang, yakni iris bawang merah kemudian oleskan langsung pada gigi yang mengalami sakit. Bawang merah ini dapat membunuh kuman yang menyebabkan infeksi.

4. Dengan Bawang Putih
Caranya yakni campurkan 1 siung bawang putih dan garam, kemudian ditumbuk. Setelah itu gunakan hasil tumbukan tersebut dengan cara dioleskan pada gigi yang mengalami sakit. Anda bisa menggunakan cara ini setiap harinya.

Itulah beberapa obat sakit gigi alami yang bisa anda buat sendiri dirumah, semoga dapat bermanfaat ya.
thumbnail
Judul: Obat Sakit Gigi Paling Ampuh
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Template Seo Elite oleh Bamz